Segmen 2: Tes Kesehatan Cagub DKI hingga Wali Kota Tasikmalaya

Tiga pasang cagub-cawagub DKI jalani tes psikologi selama 4 jam. Sementara, tiga pasang calon Wali Kota Tasikmalaya tes kesehatan.

oleh Liputan6 diperbarui 25 Sep 2016, 18:20 WIB
Diterbitkan 25 Sep 2016, 18:20 WIB
Anies-Sandiaga
Tiga pasang cagub-cawagub DKI jalani jalani tes psikologi selama 4 jam.

Liputan6.com, Jakarta - Tiga pasangan bakal calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) DKI Jakarta menjalani tes psikologi selama sekitar empat jam. Usai menjalani tes psikologi mereka menuju BNN untuk mengikuti tes narkoba.

Sementara itu, tiga pasang bakal calon wali kota dan wakil wali kota Tasikmalaya menjalani tes kesehatan dan pemeriksaan narkoba di RSUD Kota Tasikmalaya. Pemeriksaan kesehatan mewajibkan peserta berpuasa dari malam sebelumnya.

Live Streaming

Powered by

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya