Cerita Direktur LEN Industri Kembalikan Uang e-KTP

Direktur Pemasaran PT LEN Industri Abraham Mose mengaku sudah mengembalikan uang Rp 3 miliar kepada KPK dalam kasus korupsi e-KTP.

oleh zulfikar diperbarui 05 Mei 2017, 11:03 WIB
Diterbitkan 05 Mei 2017, 11:03 WIB

Liputan6.com, Jakarta Direktur Pemasaran PT LEN Industri Abraham Mose mengaku sudah mengembalikan uang Rp 3 miliar kepada KPK. Pengembalian uang tersebut karena dirinya merasa harus bertanggung jawab atas kerugian negara karena kasus korupsi e-KTP.

Abraham mengatakan, dirinya tak pernah menerima uang bancakan e-KTP, namun karena dalam dakwaan dirinya disebut menerima uang Rp 1 miliar, maka uang yang dia klaim bukan dari e-KTP dia kembalikan kepada KPK.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya