Petani di Cianjur Ditangkap karena Ambil Cacing

Seorang petani di Cianjur, Jawa Barat, ditangkap karena dituduh mencuri cacing tanah.

oleh shintalestari41 diperbarui 16 Mei 2017, 09:08 WIB
Diterbitkan 16 Mei 2017, 09:08 WIB

Fokus, Cianjur - Seorang petani miskin di Cianjur, Jawa Barat, ditangkap petugas Taman Nasional Gunung Gede Pangrango dengan tuduhan mencuri cacing tanah.

Sang petani dituding merusak lahan di taman nasional hingga 35 hektare. Petugas menangkap petani itu di rumahnya dengan barang bukti beberapa cacing.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya