Liputan6.com, Jakarta - Bertempat di Atrium Pondok Indah Mall 2 Jakarta, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) meluncurkan New Nissan Serena dengan berbagai penyegaran desain, baik eksterior dan interior. Pembaharuan ini memberikan sentuhan lebih mewah, elegan dan prestise.
New Nissan Serena dilengkapi dengan New Front Bumper, New Grille, New Hood Design, New Allow Wheel, New LED Headlamp with Day Time Running Light. Adapun pada varian Highwaystar dan Autech turut dibekali Fog Lamp Finisher serta New LED Rear Lamp dan New Aero Side Guard.
Di bagian interior, New Nissan Serena menawarkan New Audio Steering Switch, panel instrumen dengan warna baru dan motif yang lebih mewah pada kursi.
New Nissan Serena tetap mengusung ciri khasnya sebagai Best High MPV, melalui fleksibilitas terbaik, seperti 14 model smart seats, akomodasi terbaik dengan kabin paling lega di kelasnya, beragam kompartemen penyimpanan barang dan SMART multifunction center seat, serta fitur-fitur unggulan lainnya, seperti 3600 view, airbag, cruise control, eco-drive feature, roof monitor & panoramic roof.
(ysp/gst)
Resmi Mengaspal, Apa Saja Keunggulan New Nissan Serena?
New Nissan Serena hadir dengan berbagai penyegaran desain, baik eksterior dan interior.
diperbarui 14 Mar 2015, 11:00 WIBDiterbitkan 14 Mar 2015, 11:00 WIB
New Nissan Serena hadir dengan berbagai penyegaran desain, baik eksterior dan interior.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
6 Potret Siti Badriah Umumkan Jenis Kelamin Anak Kedua di Gender Reveal
100 Hari Prabowo Jadi Presiden Berhasil Ungkap Penyelundupan Barang Rp 4,1 Triliun
Wali Kota Seoul Pastikan Keamanan Turis di Tengah Gejolak Politik Korea Selatan
VIDEO: Megawati Diminta Jadi Dewan Penasihat Scholas Ocurrentes Asia
Fungsi Arteri: Peran Vital Pembuluh Darah dalam Sistem Sirkulasi
Mau Rumah Sejuk Tanpa AC? Coba 7 Desain Ini untuk Suasana yang Lebih Nyaman
350 Caption Kata-Kata Perpisahan Kerja Menyentuh Hati untuk Rekan dan Atasan
Ditanya Soal Gaji ke-13 dan 14 PNS Dihapus, Menko Airlangga Lempar ke Sri Mulyani
Kejutan Absennya 4 Bintang di Skuad Timnas Indonesia U-20, 2 Alumnus Piala Dunia U-17 Dicoret Indra Sjafri
Sentilan Gus Dur ke Kiai Zaman Sekarang: Ngomong Moralitas Belum Tentu Itu Bermoral
Juliette Binoche Gantikan Greta Gerwig sebagai Ketua Juri Festival Film Cannes
Resep Oralit: Solusi Praktis untuk Mengatasi Dehidrasi