Liputan6.com, Jakarta Setelah diberangkatkan dari RS Melia Cibubur, jenazah Idris Sardi tiba di Cimanggis, Depok. Sebelum disemayamkan di Rumah Kreatif milik Fadli Zon, jenazah terlebih dahulu dibawa ke masjid setempat untuk dimandikan dan dikafani.
Isak tangis pun pecah ketika satu persatu anggota keluarga duduk di sisi jenazah. Tak terkecuali aktor Lukman Sardi, salah seorang putra Idris Sardi, yang terlihat berdoa sambil meneteskan air mata.
Rencananya, jenazah akan dimakamkan di TPU Menteng Pulo, Jakarta Pusat selepas salat zuhur. Keluarga masih memberi kesempatan bagi pelayat untuk memberi penghormatan terakhir kepada sang maestro musik Indonesia itu.
Idris Sardi tutup usia pada pukul 07.25 WIB di rumah sakit Meilia, Cibubur, Jakarta Timur, Senin (28/4/2014). Berita duka ini terungkap dari akun Twitter Fadli Zon, fungsionaris Partai Gerindra.
"Telah wafat maestro IDRIS SARDI tadi pagi jam 07.25 di RS Meilia, Cibubur. Semoga almarhum diterima di sisi terbaik Allah SWT," tulisnya.
Lukman Sardi Menangis di Sisi Jenazah Ayah
Lukman Sardi begitu berduka dengan kepergiaan sang ayah, Idris Sardi
Diperbarui 28 Apr 2014, 11:10 WIBDiterbitkan 28 Apr 2014, 11:10 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Gempa Hari Ini Jumat 18 April 2025: Getarkan Dua Wilayah Indonesia
Tersingkir dari Liga Champions, Kiper Real Madrid Fokus Tantangan di Sisa Musim
Libur Panjang Paskah, KAI Operasikan KA Mutiara Timur Relasi Ketapang-Surabaya Gubeng
Dahsyatnya Al-Qur'an yang Jarang Diketahui, Mengubah Orang Paling Jahiliah Sekalipun
Optimisme Delia Pratiwi Pengusaha Lokal Hingga Bumdes Mampu Penuhi Kebutuhan Makan Bergizi
Ini yang Dicemaskan Pengusaha Indonesia dari Tarif Resiprokal AS
Hasil PLN Mobile Proliga 2025: Jakarta Popsivo Polwan Atasi Gresik Petrokimia di Laga Pertama Final Four
Alasan Kenaikan Tarif Trump Justru Bisa Untungkan Pariwisata Indonesia
Menanti Babak Baru Kasus Mafia Tanah di Way Kanan
Bayern Munchen Temukan Pengganti Thomas Muller di Aston Villa
Pelindo Batasi Arus Keluar-Masuk Kontainer Buntut Macet Parah di Tanjung Priok
8 Rekomendasi Makanan Enak di Jogja April 2025, Terkenal Legendaris