Liputan6.com, Jakarta Puput Melati diketahui belum mengunjungi dan membesuk suaminya, Ustad Guntur Bumi (UGB) yang saat ini ditahan di Polres Balikpapan karena tersangkut masalah penipuan dan pencurian.
Bukan karena sibuk mengurus pengajian dan aktivitasnya di Jakarta, Puput tak bisa menemui UGB karena kondisi kehamilannya yang sudah memasuki usia 9 bulan.
"Nggak (nengok UGB), lagi hamil gede kan. Ke Balikpapan itu kan bukan buat tamasya. Itu kan nggak dekat," ucap Indra, kakak kandung Puput Melati, saat dihubungi wartawan di Jakarta, Rabu (5/11/2014) malam.
Kondisi hamil tua juga membuat Puput berkonsentrasi untuk mempersiapkan proses persalinan. Ada kabar, Puput akan melahirkan pada awal November ini.
Akan tetapi, pihak keluarga belum bisa memastikan hal tersebut. "Kalau kapannya kami belum tahu, sama sekali belum tahu kalau soal itu (persalinan Puput Melati)," tandas Indra.
Saat ini, Puput memilih untuk tinggal berdekatan dengan sang ibunda. Dengan kondisi perut yang sudah membesar, mantan penyanyi cilik itu membutuhkan perhatian khusus dari keluarga dekatnya.
"Iya, Puput lagi sama ibu. Ada kok di rumahnya," tutup Indra singkat.
Hamil Besar, Puput Melati Belum Jenguk UGB di Balikpapan
Persalinan Puput Melati diperkirakan akan terjadi pada November ini.
Diperbarui 06 Nov 2014, 11:10 WIBDiterbitkan 06 Nov 2014, 11:10 WIB
Keinginan Puput Melati dan Susilo Wibowo alias Guntur Bumi untuk kembali rujuk, sepertinya bakal menemui ganjalan.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Penyebab Kanker Tulang dan Gejalanya, Perlu Diketahui
Penyebab Penyakit Liver, Kenali Gejala, Cara Pencegahannya, Perlu Diwaspadai
Model Baju Tunik Polos, Brokat dan Kombinasi Inspirasi Lebaran 2025
Pratama Arhan: Bintang Timnas Indonesia yang Bersinar di Kancah Internasional
Cara Menggendong Bayi yang Salah, Hindari Risiko Kesehatan Si Kecil
Kemarahan Mentan Amran ke Pimpinan Bulog: Ini Nggak Bisa Dibiarkan!
Jadwal Idul Fitri 2025: Kapan Lebaran, Berapa Lama Liburnya, dan Amalan Sholat Id
Miliki Rasa Asam, Ternyata Belimbing Wuluh Bermanfaat untuk Darah Tinggi dan Kolesterol
Bintang Lini Belakang Timnas Indonesia, Rizky Ridho: Dari SSB hingga Kapten Persija!
Menakar Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Jika Menang atau Kalah Lawan Australia
Alasan Mengapa Salat Zuhur dan Ashar Suara Imam Lebih Pelan
Puan Pastikan Megawati Setuju Revisi UU TNI: Sesuai dengan yang Diharapkan