AFAD Turki

Turki sedang memasuki musim dingin. Mengingat suhu udara pada malam hari bisa di bawah nol derajat celcius, Badan Penanggulangan Bencana Turki yakni AFAD menyediakan tenda khusus musim dingin untuk para pengungsi.
Tampilkan foto dan video