Banyak psikolog yang percaya bahwa ada lima dimensi dasar kepribadian yang sering disebut sebagai Big Five Personality, yaitu conscientiousness (kehati-hatian), agreeableness (keramahan), neuroticism (neurotisme), openness (keterbukaan), dan extraversion (ekstraversi).