Warung Kopi Merapi

Warung Kopi Merapi tetap buka usai erupsi Gunung Merapi pada Sabtu (11/3) kemarin. Warung Kopi Merapi ini buka dengan tetap waspada sembari mengikuti arahan pemerintah sekitar.
Tampilkan foto dan video