VIDEO : Cak Imin Sebut Najwa Shihab Jadi Tim Sukses, Najwa: “Saya Tidak Terlibat Timses Manapun”

Najwa Shihab disebut-sebut sebagai salah satu calon Ketua Tim Pemenangan bakal capres-cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar. Hal itu disampaikan Muhaimin Iskandar di Surabaya, Jawa Timur, Senin kemarin. Sementara, hal itu dibantah Najwa Shihab melalui media sosialnya.

oleh Didi N diperbarui 19 Sep 2023, 17:25 WIB
Diterbitkan 19 Sep 2023, 17:25 WIB

Liputan6.com, Jakarta Najwa Shihab disebut-sebut sebagai salah satu calon Ketua Tim Pemenangan bakal capres-cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar. Hal itu disampaikan Muhaimin Iskandar di Surabaya, Jawa Timur, Senin kemarin. Sementara, hal itu dibantah Najwa Shihab melalui media sosialnya.

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya