WHOOPS : Komedian Tessy Tertangkap Narkoba

Musibah kembali menerpa dunia lawak Indonesia,Komedian senior Tessy ditangkap Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Mabes Polri

oleh isna.setyanova diperbarui 29 Okt 2014, 11:37 WIB
Diterbitkan 29 Okt 2014, 11:37 WIB

Liputan6.com, Jakarta Tessy ditangkap bersama tiga orang lainnya yang berada di tempat kejadian di Bekasi, Jawa Barat.namun belum diketahui narkoba jenis apa yang dipakai pelawak bernama asli Kabul Basuki tersebut,saat ini Tessy tengah menjalani perawatan di RS Polri Kramatjati Ditangkapnya Tessy menambah daftar panjang pelawak yang tersandung kasus narkoba Sebelumnya, Doyok, Derry 4 Sekawan, Gogon, dan Polo juga pernah dipenjara karena kasus yang sama.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya