Romantisnya Ngedate Bareng Mikha Angelo

Mikha Angelo memang tak lolos jadi jawara di ajang mencarian bakat, tapi itu tak membuatnya putus asa. Bersama kedua saudaranya, Ben Nataniel dan Mada Imanuel, mereka membentuk The Overtunes. Pada 2013 lalu, The Overtunes merilis single berjudul `Sayap Pelindungmu`. Dan kini, Mikha Angelo serta The Overtunes sudah punya banyak penggemar. Bagaimana keseruan mereka saat bertemu? Simak video ini.

oleh Ali Romdhoni diperbarui 29 Mei 2015, 12:10 WIB
Diterbitkan 29 Mei 2015, 12:10 WIB

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya