Spider-Man Pisah dari MCU, Begini Protes Warganet dalam Meme Kocak

Warganet memabgikan cuitan dan meme untuk meluapkan kekecewaan mereka kemungkinan Spiderman berpisah dari Marvel.

oleh Liputan6dotcom diperbarui 21 Agu 2019, 13:00 WIB
Diterbitkan 21 Agu 2019, 13:00 WIB
Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: berbagai sumber di Twitter

Liputan6.com, Jakarta - Keberadaan Spider-Man di Marvel Cinematic Universe (MCU/Disney) tampaknya telah memikat banyak penggemar. Namun, hal itu terancam berhenti. Pasalnya, Rabu (21/8/2019), muncul informasi Spider-Man terancam akan ditarik kembali oleh Sony.

Sebelumnya, Marvel, Disney, dan Sony membuat kesepakatan membagikan hak film Spider-Man pada 2015. Tom Holland pun puncul di film Marvel seperti dalam Captain America: Civil War.

Namun, perselisihan kesepakatan bisnis Disney (induk perusahaan Marvel) dan Sony membuat Spider-Man terancam tak akan ada lagi di Marvel. Hal itu pun membuat penggemar kecewa.

Beberapa kata kunci dan tagar yang berkaitan dengan itu pun ramai diperbincangkan bahkan menjadi trending topic di Twitter. Itu misalnya #SaveSpiderMan, Tom Holland, Marvel, dan Sony. Warganet pun membagikan cuitan dan meme untuk meluapkan kekecewaan mereka. Berikut 8 meme luapan kekecewaan warganet.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.


1. Bisa-bisa Stan Lee turun tangan

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

2. Akankah spider-man berpisah?

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

3. Perlukah menggunakan kekuatan Thanos-Mickey?

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

4. Percakapan fans dengan Marvel

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

5. Perjuangan penggemar

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

6. Spider-man sedih

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

7. 3000

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

8. Jeremy Renner turun tangan

Meme Spiderman Terancam Tak Ada di Marvel
Sumber: Twitter

Penulis:

Santi Muhrianti

Universitas Padjadjaran

 

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

Lanjutkan Membaca ↓

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya