6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia

Shandy Aulia baru-baru ini menjenguk Chacha Frederica dan buah hatinya.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 02 Jul 2020, 19:15 WIB
Diterbitkan 02 Jul 2020, 19:15 WIB
6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/chafrederica)

Liputan6.com, Jakarta Kebersamaan sesama selebriti selalu menjadi sorotan publik. Tak sedikit selebriti yang menjalin hubungan persahabatan di luar dunia kerja di film atau sinetron. Salah satu selebriti yang terlihat dekat ketika tidak terlibat dalam satu project adalah Shandy Aulia dan Chacha Frederica.

Nama Shandy Aulia dan Chacha Frederica tentu sudah tidak asing di telinga masyarakat Indonesia. Dua ibu muda ini sudah malang melintang di industri hiburan Tanah Air dan membintangi ragam judul sinetron. Dua artis muda yang kini sudah dikaruniai anak pertama terlihat sangat dekat ketika sedang tidak di layar kaca. 

Baru-baru ini, Shandy Aulia mengunggah momen manis saat dirinya dan Baby Claire menjenguk Chacha Frederica dan buah hatinya. Dalam momen tersebut, dua ibu muda ini terlihat kompak ketika momong buah hatinya.

Selain itu, tingkah gemas Baby Claire dan Baby Cassia pun mencuri perhatian. Dalam unggahan Shandy dan Chacha Frederica, momen tersebut adalah momen pertama kali keduanya bermain bersama. Sebelumnya, keduanya sudah bertemu saat keduanya sedang hamil anak pertama.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang 5 momen dua selebriti Shandy Aulia jenguk Chacha Frederica dan buah hatinya, Kamis (2/7/2020).

1. Dalam momen manis tersebut, dua ibu muda ini terlihat kompak ketika momong buah hatinya.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/chafrederica)

2. Saat Shandy Aulia menggendong buah hati Chacha Frederica, terlihat Baby Claire cemburu dan menangis nih.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/shandyaulia)

3. Tingkah dua bayi lucu ini berhasil membuat warganet merasa gemas ya.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/shandyaulia)

4. Dua ibu muda ini mengunggah momen manis tersebut di akun Instagram masing-masing.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/shandyaulia)

5. Buah hati Shandy Aulia lahir pada (13/2/2020) sementara putri kecil Chacha Frederica lahir pada 25 April 2020. Dua bayi menggemaskan ini hanya terpaut usia 2 bulan.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/shandyaulia)

6. Kehangatan pun dipancarkan dua ibu muda ketika main bersama buah hatinya.

6 Momen Manis Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia
Momen Shandy Aulia Jenguk Chacha Frederica dan Baby Cassia. (Sumber: Instagram.com/shandyaulia)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya