Liputan6.com, Jakarta Anya Geraldine dikenal luas sebagai aktris sekaligus selebgram yang kerap curi perhatian netizen. Bukan hanya soal kariernya saja, akan tetapi kehidupan pribadi Anya Geraldine juga tak lepas dari sorotan.
Melalui akun Instagram pribadinya, wanita dengan nama lengkap Nur Amalina Hayati ini terbilang sering mengunggah berbagai kegiatannya. Baik itu saat syuting, liburan hingga berolahraga. Wanita kelahiran 15 Desember 1995 ini terbilang cukup aktif dan sering menyempatkan waktu untuk berolahrga di tengah kesibukkan.
Baca Juga
Advertisement
Bahkan, Anya Geraldine diketahui menjajal berbagai olahraga untuk dilakukannya. Dalam akun Instagram pribadinya, potret pemain Layangan Putus saat berolahraga ini kerap curi perhatian netizen.
Penasaran apa saja olahraga yang dilakukan oleh Anya? Dirangkum Liputan6.com dari akun Instagram @anyageraldine, berikut ini beberapa potret artis Anya Geraldine saat jajal berbagai olahraga, Rabu (13/4/2022).
1. Melalui akun Instagram, baru-baru ini Anya Geraldine terlihat mengunggah foto serta video saat jajal bermain golf.
Advertisement
3. Gemar berolahraga, wanita 26 tahun ini termasuk sering berolahraga.
Advertisement
4. Penmapilan Anya Geraldine saat berkuda juga tak lepas dari sorotan.
5. Anya sendiri termasuk salah satu aktris yang cukup menjaga kebugaran tubuh.
Advertisement
6. Tak heran jika dirinya memilih untuk mencoba-coba berbagai cabang olahraga sekaligus untuk menantang diri sendiri.
7. Potret Anya saat berolahragra juga sering kali jadi perhatian netizen.
Advertisement