Liputan6.com, Jakarta Bukan rahasia lagi jika media sosial banyak terdapat konten yang lucu dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang aksi orang gabut saat merajut mi. Efek kurang ada kerjaan, membuat beberapa orang ini memilih merajut mi.
Mulai dari merajut mi pedas dengan hasil rajut sangat panjang hingga ada orang makan mi ayam terus dirajut, menjadi bukti aksi orang merajut mi ini gabut maksimal. Nyelenehnya orang merajut mi ini berhasil bikin pencinta kuliner geleng kepala.
Advertisement
Baca Juga
Saking nyelenehnya, aksi orang merajut mi ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, aksi orang merajut mi ini menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet hanya bisa tepuk jidat melihat aksi orang merajut mi yang nyelenehnya bikin senyum.
Penasaran kan melihat aksi orang merajut mi yang nyeleneh? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, aksi orang merajut mi yang nyeleneh, Jumat (21/10/2022).
1. Gabut maksimal banget nih~
Advertisement
2. Kwetiau pun dirajut dong. Ada-ada saja.
3. Ketika anak yang suka ngerajut makan mi.
Advertisement
4. Terniat banget, sampai rajutnya pakai perlengkapan rajut.
5. Gabut maksimal ya ngerajut mi.
Advertisement