Liputan6.com, Jakarta Bukan rahasia lagi jika media sosial banyak sekali konten yang absurd. Seperti konten absurd yang menampilkan tentang potret emak-emak melanggar aturan lalu lintas yang bikin polisi meringis. Ya, emak-emak ini punya mental baja sehingga berani melanggar aturan lalu lintas.
Mulai dari emak-emak bonceng tiga di motor hingga emak-emak tak pakai helm, menjadi bukti tingkah emak-emak melanggar aturan lalu lintas ini bikin geleng kepala. Tingkah nyeleneh para emak-emak ini harap jangan ditiru karena termasuk tindakan kurang baik.
Baca Juga
Indonesia Gelap, Ratusan Emak-Emak Tanda Tangan Petisi Mendesak Peninjauan Ulang Anggaran Nasional
Green Day Konser di Jakarta, Billie Joe Armstrong Tarik Emak-Emak Naik Panggung dan Berkali-kali Minta Penonton Lakukan Ini
Kunjungan Kerja Bareng Zulkifli Hasan, Verrell Bramasta Disambut Emak-Emak dan Ditanya Soal Fuji
Saking nyelenehnya, emak-emak melanggar aturan lalu lintas ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, potret emak-emak melanggar aturan lalu lintas ini menjadi sorotan sehingga viral. Warganet jadi tepuk jidat melihat aksi nyeleneh si emak.
Advertisement
Penasaran kan melihat potret emak-emak melanggar aturan lalu lintas? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, potret emak-emak melanggar aturan lalu lintas, Minggu (13/8/2023).
1. Enggak ada helm, si emak malah pakai wadah merah. Kocak!
Advertisement
2. Bonceng tiga dulu bosque.
3. Emak-emak super yang malah lawan arah.
Advertisement
4. Duh, si emak berani banget terobos palang pintu kereta. Jangan ditiru ya guys.
5. Astaga, malah pakai kantong kresek.
Advertisement
6. Cuma emak-emak yang berani nerobos polisi kayak begini.
