Segmen 1: Banjir Rob di Pelelangan Ikan hingga Harga Daging Sapi

Banjir rob masih menggenangi kawasan pelelangan ikan Pelabuhan Muara Baru, Jakarta. Warga Bekasi tetap beli daging sapi meski harganya mahal

oleh Liputan6 diperbarui 06 Jun 2016, 16:43 WIB
Diterbitkan 06 Jun 2016, 16:43 WIB
Banjir Rob
Banjir rob masih menggenangi kawasan pelelangan ikan Pelabuhan Muara Baru, Jakarta.

Liputan6.com, Jakarta - Banjir rob atau air pasang laut masih menggenangi kawasan pelelangan ikan Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. Sementara tanggul penahan rob hingga kini belum diperbaiki.

Sementara itu, mahalnya harga tidak menyurutkan minat warga Bekasi, Jawa Barat untuk membeli daging. Lapak-lapak daging tetap dipadati warga yang akan membeli. Bahkan jumlah pembeli di hari pertama Ramadan meningkat dibandingkan hari biasa.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya