Simpang Susun Semanggi Akan Diresmikan, Ini Usulan Djarot

Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengaku ingin simpang susun tersebut tetap bernama Simpang Susun Semanggi.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 14 Jul 2017, 17:06 WIB
Diterbitkan 14 Jul 2017, 17:06 WIB

Liputan6.com, Jakarta Tidak lama lagi simpang susun Semanggi resmi digunakan. Akan tetapi, hingga saat ini Pemerintah Provinsi DKI Jakarta belum memastikan nama untuk simpang susun tersebut. Di sisi lain, Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengaku ingin simpang susun tersebut tetap bernama Simpang Susun Semanggi.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya