Kisah Menyentuh Paddington Dalam Mencari Rumahnya Kini Hadir Di Vidio

Paddington merupakan film komedi binatang yang dirilis pada tahun 2014. Film ini disutradarai oleh Paul King dan diangkat dari cerita oleh King dan Hamish Mccol. Film ini terkenal karena kelucuan yang disuguhkan kepada penonton

oleh Liputan6.com diperbarui 07 Feb 2022, 09:20 WIB
Diterbitkan 07 Feb 2022, 09:20 WIB
Paddington
Film Paddington dapat disaskikan di Vidio. (Dok. Vidio)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Paddington merupakan film komedi binatang yang dirilis pada tahun 2014. Film ini disutradarai oleh Paul King dan diangkat dari cerita oleh King dan Hamish Mccol. Film ini terkenal karena kelucuan yang disuguhkan kepada penonton

Beberapa artis holywood terkenal turut andil sebagai pengisi suara dan juga bintang dari film ini. Diantarnya adalah Ben Whishaw sebagai pengisi suara karakter utama, dengan Hugh Bonneville, Sally Hawkins, Julie Walters, Jim Broadbent, Peter Capaldi, dan Nicole Kidman.

Pembuatan Paddington dimulai pada September 2013 dan selesai pada Juni 2014. Colin Firth awalnya akan mengisi suara Paddington, tetapi keluar setelah produksi dan digantikan oleh Whishaw.

Film kartun Paddington dirilis di Inggris Raya pada 28 November 2014 dan meraup $268 juta di seluruh dunia dengan anggaran €38,5 (~$55) juta. Film tersebut menerima dua nominasi di BAFTA untuk Film Inggris Terbaik dan untuk Skenario Adaptasi Terbaik. 

Kini, kisah beruang berwarna cokelat dalam film Paddington telah hadir di aplikasi Vidio. Anda bisa menontonnya bersama keluarga. Sebelum itu, simak sinopsis singkatnya terlebih dahulu.

Sinopsis Film Paddington

Premium Headline Paddington
Headline Paddington - Vidio... Selengkapnya

Di hutan terdalam Peru yang gelap, seorang ahli geografi Inggris menemukan spesies beruang yang sebelumnya tidak dikenal. Dia belajar bahwa beruang sangat cerdas dan mereka sangat menyukai selai jeruk.

Dia belajar bahwa beruang sangat cerdas dan mereka sangat menyukai selai jeruk. Dia menamai mereka Lucy dan Pastuzo dan memberi mereka topinya saat dia pergi, memberi tahu beruang bahwa mereka selalu diterima jika mereka ingin pergi ke London.

Suatu hari Lucy dan Pastuszo mengalami musibah. Sayangnya mereka tidak berhasil selamat dari musibah tersebut. Paddington, anak dari Pastuszo dan Lucy berhasil selamat dari tragedi tersebut mencari rumah baru.

Lucy menyuruhnya untuk menemukan ahli geografi yang dulu sempat menandanginya. Ia pun pergi mencari ahli geografi tersebut menuju stasiun Paddington. Keluarga beruang lain yang menemukannya kemudian memberinya nama Paddington sesuai nama stasiunnya.

Nonton Di Vidio

Penasaran dengan kelanjutan kisah Paddington? Segera saksikan film Paddington full Movie di Website dan aplikasi Vidio. Selain

Paddington Kris anda juga bisa nonton berbagai hiburan menarik lainnya berupa tayangan anak, film barat, film Indonesia, drama Korea, Thailand, Mandarin, Bollywood, original series, serta tayangan olahraga favorit hanya di Vidio. Karena semua ada di Vidio.

Penulis: Aisyah Sabilla

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya