Liputan6.com, Tokyo - Toyota mengumumkan bahwa mereka menerima 1.500 pesanan untuk mobil berbahan bakar hidrogen, Mirai. Pencapaian ini melampaui prediksi pabrikan yang hanya mematok 400 unit hingga akhir tahun ini.
Praktis, hal ini membuat para pemesan harus menunggu lebih lama untuk mendapatkan mobil pesanannya.
Sejauh ini sebagaimana dilansir dari Indianautosblog, Sabtu (17/1/2015), 60 persen pesanan berasal dari pemerintah Jepang dan sisanya, yaitu 40 persen datang dari konsumen.
Memang, kehadiran Toyota Mirai sukses menyita perhatian publik. Pasalnya, ditengah isu lingkungan, mobil ini menjadi solusi untuk mengalihkan penggunaan bahan bakar minyak ke alternatif.
Toyota Mirai hadir sebagai sedan empat pintu dengan lekuk bodi yang agresif dan elegan. Mobil anti BBM ini dikemas dengan mesin setara 3,1 kW/l yang mampu memproduksi tenaga 152 daya kuda (DK).
Dikatakan, Mirai diklaim mampu dibawa berkendara sejauh 650 km dengan mengonsumsi 122,4 liter hidrogen yang terbagi di dua tangki yang beraqda di depan dan belakang.
Tak Hisap BBM, Toyota Mirai Sukses Diburu
Praktis, hal ini membuat para pemesan harus menunggu lebih lama untuk mendapatkan mobil pesanannya.
Diperbarui 19 Jan 2015, 10:06 WIBDiterbitkan 19 Jan 2015, 10:06 WIB
Nama ini mendeskripsikan bagaimana Toyota melakukan inovasi untuk menciptakan mobil dengan bahan bakar alternatif.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Dukung Percepatan Pengangkatan CASN 2024, Romy DPR: Langkah Tepat
Gedung Sekolah Rakyat Kota Malang Bakal Manfaatkan Rusunawa Guru
PSG Bidik Pemain Real Madrid! Siap Tebus Rp1,52 Triliun
Persis Solo Taklukkan Persita, Ong Kim Swee Bangga Ukir 2 Rekor
Hasil Piala Sudirman 2025: Rinov/Pitha Menang, Indonesia Bungkam Inggris 5-0
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalah Lagi, Dipermalukan Roma di Giuseppe Meazza
Jepang Luncurkan Visa Digital Nomad, Simak Syarat dan Cara Pengajuannya
Lahan Terbatas jadi Kendala Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung
Pendaki Merbabu Ditemukan Meninggal, Menhut: Mari Utamakan Keselamatan dalam Pendakian
Hasil Liga Inggris: Hojlund Selamatkan Manchester United dari Kekalahan Lawan 10 Pemain Bournemouth
KPK Geledah Lokasi di Kalimantan Barat, Terkait Kasus Korupsi Baru
Ardhito Pramono Buka Konser Boyce Avenue di Jakarta dengan Tiga Lagu Hits