Liputan6.com, Jakarta Menurut kabar yang beredar, sedianya jenazah Idris Sardi akan disemayamkan di kediaman keluarga di kawasan Beji, Depok, Jawa Barat. Namun, informasi itu kemudian diralat lewat pesan berantai yang menyebutkan bahwa ayahanda Lukman Sardi itu disemayamkan di Rumah Kreatif, Cimanggis, Depok.
Seperti diketahui, Rumah Kreatif merupakan kediaman dari Fadli Zon. Dari pantauan Liputan6.com, hingga saat ini panitia sedang mempersiapkan tempat persemayaman bagi Idris. Hingga saat ini, jenazah masih dalam perjalanan dari Rumah Sakit Meilia Cibubur.
Diberitakan sebelumnya, maestro yang juga pemain biola ternama itu, telah menghembuskan nafas terakhirnya pada pukul 07.25 di rumah sakit Meilia, Cibubur, Jakarta Timur, Senin (28/4/2014).
Berita duka ini terungkap dari akun twitter Fadli Zon. "Telah wafat maestro IDRIS SARDI tadi pagi jam 07.25 di RS Meilia, Cibubur. Semoga almarhum diterima di sisi terbaik Allah SWT," tulisnya.
Sebelumnya, Fadli Zon baru saja mendoakan agar bapak dari Lukman Sardi ini segera sembuh karena ia belum lama menjenguknya di rumah sakit.Â
Jenazah Idris Sardi Disemayamkan di Cimanggis
Menurut kabar yang beredar, sedianya jenazah Idris Sardi akan disemayamkan di kediaman keluarga di kawasan Beji, Depok, Jawa Barat.
Diperbarui 28 Apr 2014, 10:45 WIBDiterbitkan 28 Apr 2014, 10:45 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
5 Gambar Rambut Pria Panjang Rapi dan Keren, Inspirasi Gaya Maskulin Elegan 2025
Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia U-17 2025, Garuda Asia Evaluasi Total
Kenapa Paskah Identik dengan Telur dan Kelinci? Ini Sejarahnya
Melihat Hasil Foto Instax di Tangan 35 Kreator Seni Lintas Bidang
Perkiraan Pemain BRI Liga 1 Barito Putera vs Persis Solo: Duel Krusial Hindari Degradasi!
KAI Daop 8 Kunjungi Media Percontohan Pembelajaran Pencegahan Krisis Planet di Jakarta Timur
Kantofi, Seni Anyaman Janur yang Menjadi Kuliner Khas Suku Muna
Sektor Barang Mewah Mulai Boncos Dampak Tarif Trump, Laba Valentino Anjlok 22% di 2024
7 Strategi Jitu Memulai Bisnis Online di 2025, Cocok untuk Pemula
Harga Dollar Hari Ini ke Rupiah 19 April 2025, Pantau Pergerakannya
Harga Pangan Hari Ini 19 April 2025: Cabai Rawit Merah Masih Mahal
Sinopsis Drakor Heavenly Ever After, Kisah Cinta Transendental Dibintangi Son Suk Ku hingga Kim Hye Ja