Liputan6.com, Jakarta Waktu yang dihabiskan pasangan Irma Dharmawangsa dan Dwi Andhika untuk berduaan terbilang minim dengan kesibukan keduanya yang padat di dunia hiburan dan bisnis.
Keduanya pun memutuskan untuk saling berbagi perhatian jika memiliki waktu luang. Sehingga, kemesraan jalinan cinta mereka tetap terjaga.
"Gaya pacaran kita berdua khas, punya waktu berduaan saja sudah syukur karena kesibukan masing-masing jadi agak susah kalau menemukan waktu kita berduaan," ucap Dhika, sapaan Dwi Andhika, kepada Liputan6.com di Jakarta, Senin (22/9/2014).
Pasangan kekasih yang sudah hampir dua tahun menjalani masa pacaran ini berusaha untuk pintar-pintar mencari kesempatan untuk bisa berduaan di tengah padatnya aktivitas.
"Kalau aku lagi break syuting, aku ke tempat dia (Irma), sebaliknya juga gitu. Jadi sama-sama mencari waktu yang pas buat ketemuan," papar bintang sinetron 3 Semprul Mengejar Surga ini.
Bagi Dhika dan Irma, menjaga kualitas dan intensitas berkomunikasi dianggap sebagai salah satu faktor penting dalam mempertahankan hubungan asmara mereka.
"Kuncinya hubungan kan ada disitu, kalau kita pacaran atau berhubungan tapi nggak pernah ketemu, komunikasi susah ya buat jalaninnya juga susah dong," tutup Dwi Andhika.(Gie/Mer)
Gaya Pacaran Irma Dharmawangsa-Dwi Andhika
Sibuk dengan kegiatan masing-masing, tak membuat Irma Dharmawangsa dan Dwi Andhika kesulitan untuk merajut kasih.
Diperbarui 23 Sep 2014, 08:00 WIBDiterbitkan 23 Sep 2014, 08:00 WIB
Hampir dua tahun menjalani asmara dengan Irma Darmawangsa, Dwi Andhika belum juga direstui sang ibu.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Gedung Sekolah Rakyat Kota Malang Bakal Manfaatkan Rusunawa Guru
PSG Bidik Pemain Real Madrid! Siap Tebus Rp1,52 Triliun
Persis Solo Taklukkan Persita, Ong Kim Swee Bangga Ukir 2 Rekor
Hasil Piala Sudirman 2025: Rinov/Pitha Menang, Indonesia Bungkam Inggris 5-0
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalah Lagi, Dipermalukan Roma di Giuseppe Meazza
Jepang Luncurkan Visa Digital Nomad, Simak Syarat dan Cara Pengajuannya
Lahan Terbatas jadi Kendala Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung
Pendaki Merbabu Ditemukan Meninggal, Menhut: Mari Utamakan Keselamatan dalam Pendakian
Hasil Liga Inggris: Hojlund Selamatkan Manchester United dari Kekalahan Lawan 10 Pemain Bournemouth
KPK Geledah Lokasi di Kalimantan Barat, Terkait Kasus Korupsi Baru
Ardhito Pramono Buka Konser Boyce Avenue di Jakarta dengan Tiga Lagu Hits
Paus Fransiskus Meninggal, Apakah Akan Dinobatkan Jadi Santo?