Filipina vs Thailand

Filipina dan Thailand bertarung pada leg pertama semifinal Piala AFF 2024 di Stadion Rizal Memorial, Jumat (27/12/2024) malam WIB. Tuan rumah sukses membuat kejutan dengan hampir mengalahkan tim tamu yang lebih diunggulkan.
Tampilkan foto dan video