Mabit

Puncak ibadah haji tinggal hitungan hari. Di Mina, tenda-tenda yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas sudah disiapkan untuk menampung para jemaah haji dari berbagai negara, termasuk Indonesia. Nantinya jemaah akan bermalam semalam dua sampai tiga hari di Mina.
Tampilkan foto dan video