Tol Cisumdawu Diresmikan

Presiden Joko Widodo meresmikan jalan tol Cileunyi Sumedang Dawuan atau tol Cisumdawu, di Sumedang, Jawa Barat. Pembangunan jalan tol ini memakan waktu hingga 12 tahun.
Tampilkan foto dan video