Liputan6.com, Jakarta - Flappy Bird, game mobile fenomenal yang banyak digemari, ditarik dari toko aplikasi Google Play Store dan Apple AppStore pada 9 Februari 2014. Keputusan penarikan game ini langsung datang dari sang penciptanya, Dong Nguyen.
Menurut Nguyen, ia tidak sanggup lagi menahan tekanan dalam menghadapi sorotan media dan kesuksesan instan Flappy Bird. Langkahnya menarik Flappy Bird dari peredaran ditentang para penggemarnya. Ancaman-ancaman 'gila' diarahkan ke akun Twitternya.
Penggemar game Flappy Bird bahkan secara terang-terangan mengancam akan membunuh Nguyen. Setelah sekian lama, Nguyen akhirnya mengungkapkan alasan sebenarnya kenapa ia memutuskan untuk menarik game itu dari toko aplikasi.
Simak artikel selengkapnya di Kaleidoskop Teknologi Februari: Game Flappy Bird Ditarik
Jika ingin update dengan berita-berita teknologi terkini, baca kanal Tekno Liputan6.com di sini!
Berikut videonya:
Kenapa Game Flappy Bird Ditarik dari Peredaran?
Flappy Bird, game mobile fenomenal yang banyak digemari, ditarik dari peredaran. Simak ringkasannya dalam video ini.
Diperbarui 22 Des 2014, 11:54 WIBDiterbitkan 22 Des 2014, 11:54 WIB
Dong Nguyen tidak sanggup lagi menahan tekanan dalam menghadapi sorotan media dan kesuksesan instan Flappy Bird.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 Liga InternasionalManchester United Siapkan Manuver Gila Tawar Bintang Barcelona
8 9 10
Berita Terbaru
Cara Mudah Cek Tiket Kereta Api: Lewat Aplikasi, Website, atau Kode Booking
Terjual 2 Juta Tiket Kereta Api, PT KAI Bocorkan Tanggal Favorit Arus Mudik dan Balik
Cara Packing Paket yang Aman dan Efisien, Pahami Tekniknya
Cara Membuat Titik Dua Sejajar di Word dengan Mudah dan Rapi, Mudah Dipraktikkan
Telkom Antisipasi Lonjakan Trafik Data Saat Mudik Lebaran 2025, BTS Mobile Disiapkan
6 Potret Ultah Nana Mirdad ke-40, Andrew White Bawa Anak Sulung dari Australia
MicroStrategy Borong Bitcoin Rp 175 Miliar, Apa Dampaknya di Pasar?
Cara Menghitamkan Rambut Beruban Secara Alami, Hasilnya Tampak Natural
3 Fakta Terkait Kabar Duka Mat Solar Meninggal Dunia, Sempat Berjuang Melawan Stroke
Profil Justin Hubner: Preman Timnas Indonesia yang Siap Hentikan Serangan Lawan
Menutup Aurat, Apakah Muslimah Wajib Menggunakan Kaus Kaki?
AMG Usung Tren Live Streaming ke Layar Digital Out of Home untuk Jangkau Audiens Lebih Luas