Liputan6.com, Tiongkok - Seorang bocah 2 tahun terjepit jeruji tempat tidur di Tiongkok. Berita ini mengawali Jendela Dunia yang ditayangkan Liputan 6 Petang SCTV, Kamis (9/7/2015).
Untuk menyelamatkannya, petugas pemadam kebakaran didatangkan ke sebuah rumah sakit di wilayah Hunan. Dengan gergaji besi dan peralatan lainnya, akhirnya petugas berhasil menyelamatkan bocah itu tanpa terluka sedikitpun.
Di Sanna, Yaman, sebuah bom mobil meledak di depan Masjid Al-Round ketika beberapa orang sedang salat. Akibatnya 8 orang terluka. Pemerintah setempat menyatakan belum ada yang mengaku bertanggung jawab atas ledakan ini. Namun diduga dilakukan oleh satu kelompok militan.
Sementara itu, cuaca panas ekstrem melanda Kota Belgrade, Serbia. Akibat suhu udara mencapai 39 derajat Celcius, petugas berinisiatif menyemprotkan air pada binatang di Kebun Binatang Belgrade untuk menjaga mereka tetap sejuk. Kuda nil dan singa laut pun tampak enggan beranjak dari kolam di kandang mereka.
Di Australia, Kapten Jack Sparrow yang diperankan Jhonny Depp mengunjungi anak-anak di Rumah Sakit Lady Cilento, Brisbane di tengah kesibukan syuting film Pirates of Carribean. Ruangan demi ruangan di rumah dijelajahinya untuk melihat anak-anak yang sedang sakit. (Mar/Sss)
Jendela Dunia: Drama Bocah Terjepit Jeruji Tempat Tidur
Seorang bocah 2 tahun terjepit jeruji tempat tidur di Tiongkok.
Diperbarui 09 Jul 2015, 17:40 WIBDiterbitkan 09 Jul 2015, 17:40 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pria di Bekasi Perkosa Anak Kandung hingga 20 Kali
Fenomena Hujan Darah Bikin Tepi Pantai Pulau Hormuz Iran Menjadi Merah Menyala
Otoritas AS Sita 749 Bitcoin dalam Kasus Silk Road, Segini Nilainya
Momen Ramadan, Intip Pentingnya Memahami Pengelolaan Keuangan Syariah
Daya Tarik Villa So Long, Penginapan Cantik Dekat Pantai di Banyuwangi
Harga Emas Kembali Cetak Rekor Tertinggi, Simak Ciri-ciri Pasir Mengandung Emas!
MBMA Gelar Penjualan Perdana MHP dari PT ESG
Rossana Lima: Istri Patrick Kluivert yang Kini Jadi Sorotan Publik Indonesia
15 Maret 2022: PBB Tetapkan Hari Internasional Melawan Islamofobia
Hasil MotoGP Argentina 2025: Pecahkan Rekor Sendiri, Marc Marquez Kuasai Sesi Latihan
Indosat Berbagi Berkah Ramadan: Program Marbot Berdaya untuk Penjaga Masjid
Dzikir Spesial Anti-Kesulitan Hidup, Amalankan sebelum Sholat Subuh Kata UAH