Segmen 8: Bertani di Atap Kantor hingga Sandal Jepit Ukir

Aparat Kelurahan di bangung memanfaatkan atap untuk bertani. Sementara Perajin di Jombang membuat sandal ukir.

oleh Liputan6 diperbarui 05 Jan 2017, 07:46 WIB
Diterbitkan 05 Jan 2017, 07:46 WIB
Bertani di Atap
Aparat Kelurahan di bangung memanfaatkan atap untuk bertani.

Liputan6.com, Jakarta Keterbatasan lahan di perkotaan bukan halangan untuk bercocok tanam. Aparat Kelurahan Sukawarna, Kecamatan Sukajadi, Kota Bandung, memanfaatkan atap kantor sebagai media tanam aneka sayur dan buah-buahan. Teknik penanaman menggunakan metode sekam.

Sementara itu, bagi Anda penggemar sandal jepit, kini ada tampilan yang unik agar tampil menarik dan berbeda saat digunakan. Perajin sandal di Desa Krembangan, Jombang, Jawa Timur menghadirkan tampilan sandal jepit yang diukir dengan ragam desain gambar.

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya