VIDEO: Anak Bungsu Pelaku Pembunuhan di Depok Kini Diasuh Keluarga Sang Ibu

Balita usia setahun, anak terakhir Rizky Noviyandi, pelaku pembunuhan di Depok, Jawa Barat, dalam kondisi sehat. Balita berinisial MP itu kini dirawat oleh keluarga sang ibu. Saat ini, istri pelaku masih dirawat dalam kondisi kritis.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 04 Nov 2022, 13:30 WIB
Diterbitkan 04 Nov 2022, 13:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Balita usia setahun, anak terakhir Rizky Noviyandi, pelaku pembunuhan di Depok, Jawa Barat, dalam kondisi sehat. Balita berinisial MP itu kini dirawat oleh keluarga sang ibu. Saat ini, istri pelaku masih dirawat dalam kondisi kritis.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya