VIDEO: Anggota DPRD Tanjungbalai Mukmin Mulyadi Diduga Terlibat Kasus Narkoba

Polda Sumatera Utara menahan Mukmin Mulyadi, anggota DPRD Kota Tanjungbalai, Selasa malam. Mukmin Mulyadi dilantik sebagai anggota DPRD pada 29 Maret lalu, melalui proses pergantian antar waktu.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 19 Apr 2023, 14:50 WIB
Diterbitkan 19 Apr 2023, 14:50 WIB

Liputan6.com, Jakarta Polda Sumatera Utara menahan Mukmin Mulyadi, anggota DPRD Kota Tanjungbalai, Selasa malam. Mukmin Mulyadi dilantik sebagai anggota DPRD pada 29 Maret lalu, melalui proses pergantian antar waktu.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya