News Flash: Tahun 2016 Tidak ada Perekrutan PNS Baru

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Yuddy Chrisnandi memastikan bahwa pada 2016 masih tetap memberlakukan moratorium Pegawai Negeri Sipil (PNS). Dengan kata lain, di tahun ini tidak akan ada perekrutan PNS.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 04 Jan 2016, 15:56 WIB
Diterbitkan 04 Jan 2016, 15:56 WIB

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya