Liputan6.com, Jakarta Meski banyak produsen nakal yang menjual tahu mengandung formalin, produsen tahu lokal seperti di Semanan, Jakarta Barat mengaku tak merasa dirugikan. Pasalnya, kata mereka, para pengecer tahu dan masyarakat sebagian besar paham dan bisa membedakan tahu berformalin dan yang tidak.
Selain itu, seperti disampaikan Pembantu Umum Pemukiman Industri Kecil Koperasi Tahu Tempe di Semanan, Handoko, industri kecil biasanya hanya memasok kebutuhan pesanan tahu pada penjual sehingga tidak mengganggu proses produksi. Yang membuat produsen memutar otak, justru karena bahan baku kedelai yang semakin mahal.
"Kalau pake formalin, tahu nggak akan bagus hasilnya. Tapi karena disini pembuatannya alami dan berdasarkan pesanan, jadi nggak terlalu ganggu produksi" kata Handoko pada Liputan6.com, ditulis Rabu (8/10/2014).
Handoko mengaku, walaupun semua home industry di kawasan Semanan rata-rata menggunakan alat tradisional, namun hasil produksi memiliki ijin dan melalui pengawasan yang ketat seperti dari laboratorium BPPT, Universitas Trisakti maupun dari Balai Besar Industri Kimia (Pekayon) sehingga kualitas dan standar mutu juga kebersihan dijaga dengan baik.
Banyak Tahu Berformalin Tak Matikan Usaha Produsen Jujur
Meski banyak produsen nakal yang menjual tahu mengandung formalin, produsen tahu lokal tak merasa dirugikan
Diperbarui 08 Okt 2014, 12:30 WIBDiterbitkan 08 Okt 2014, 12:30 WIB
Aktivitas di sentra pembuatan tahu di Ubung, Denpasar, Bali, Jumat (11/2). Pengusaha tahu dan tempe memperkecil ukuran menyusul meningkatnya harga kedelai.(Antara)... Selengkapnya
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hari Buruh 1 Mei 2025, Apakah Libur Nasional atau Tidak? Ini Aturan Lengkapnya
Sebelum Memutuskan Resign, Ini 7 Cara Mengubah Karier Anda di Usia 30-an
Mengulik Tiga Teknologi Baterai Terbaru yang Diusung CATL
Nostalgia Komik Petruk dan Susahnya Menelan Fakta 'Banyak Anak SMP Belum Bisa Baca'
Ketua SEC Baru Paul Atkins Janji Reformasi Radikal Aturan Kripto, Siap Bawa AS Pusat Investasi Dunia
5 Contoh Model Dress Batik Kekinian, Tampil Modis Dalam Balutan Kain Tradisional
Waskita Karya Garap Proyek Gedung DPRD DIY, Segini Nilainya
Boyce Avenue Ajak Penggemar Bernyanyi Bersama Lewat Cover Hits Populer, Dari Coldplay hingga Oasis
7 Model Baju Tunik Terbaru 2025, Makin Modis dan Stylish
Hasil LaLiga Villarreal vs Espanyol: Menang 1-0, Kapal Selam Kuning Jaga Peluang Lolos ke Liga Champions
Terbaru, Harga Emas Antam, UBS dan Galeri 24 di Pegadaian Senin, 28 April 2025
Seorang Pria Ditemukan Hangus Terbakar di Dalam Kontrakan, Diduga Korban Penganiayaan