Liputan6.com, Jakarta Jangan kaget jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang gelak tawa. Seperti konten yang menampilkan tentang puisi yang dibikin oleh anak untuk ibu. Puisi untuk ibu ini sangat polos namun cukup berhasil menyentuh perasaan sang ibu.
Mulai dari puisi yang menyebutkan ibu ku adalah istri bapak ku hingga puisi untuk ibu di kala hujan, menjadi bukti adanya puisi dari anak untuk ibu yang terlalu polos. Kepolosan anak ini berhasil membuat sang ibu senyum-senyum sendiri saat membaca puisi anak.
Advertisement
Baca Juga
Saking curi perhatian, puisi anak untuk ibu yang polos ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, puisi unik itu menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet ikut senyum-senyum setelah membaca puisi tersebut.
Penasaran kan dengan puisi anak untuk ibu yang polos banget? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, puisi anak untuk ibu kelewat polos yang bikin senyum, Sabtu (4/9/2021).
1. Ibu, kaulah istri bapak ku~
Advertisement
2. Ada yang paham maksud uang Rp 3 ribu di puisi ini?
3. Bisa-bisanya bawa-bawa 1925 SM dong.
Advertisement
4. Oh ibu, engkau bukan ayah~
5. Puisi yang bakal bikin ibu mewek saat membacanya.
Advertisement