Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali

Sudah disewakan, begini potret villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Cangu, Bali

oleh Muhammad Fahrur Safi'i diperbarui 05 Mei 2022, 08:00 WIB
Diterbitkan 05 Mei 2022, 08:00 WIB
Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

Liputan6.com, Jakarta Memiliki rumah atau villa di Bali terkadang menjadi sebuah impian banyak orang. Dimana bisa menikmati suasana nyaman dan indahnya pantai saat rehat sejenak dari aktivitas yang biasa dilakukan. Sampai saat ini cukup banyak selebriti yang memiliki villa di Bali, salah satunya ialah pasangan suami istri, Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati.

Pasangan selebriti ini memiliki sebuah villa yang terletak di Cangu, Bali dan saat ini disewakan. Diberi nama Villa Rindu Cangu, bangunan ini terlihat begitu indah nan nyaman. Dimana bangunannya ini masih baru dan selesai dikerjakan pada bulan November 2021 kemarin.

Villa yang bernuansa putih ini memiliki fasilitas lengkap serta kolam renang. perabotannya pun senada dengan warna cerah dan dipadukan aksen kayu menjadi lebih menarik.

Berikut 7 potret villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali yang Liputan6.com kutip dari Instagram @villarinducanggu, Kamis (5/5/2022)

1. Begini potret ruang tengah villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil yang berada di Bali

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

2. Terletak di Cangu, villa ini memiliki posisi yang strategis dan desain bangunan yang moderen

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

3. Villa ini pun dilengkapi dengan kolam renang yang cukup luas dan nyaman untuk digunakan bersama keluarga

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

4. Begini potret kamar tidur yang ada di Villa Rindu Cangu, Bali

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

5. Semuanya masih baru, villa ini disewakan mulai dari Rp 3 juta

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

6. Selain Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati memang cukup banyak selebriti yang saat ini berbisnis properti di Bali

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)

7. Selain menjadi investasi, tentu memiliki properti di Bali bisa digunakan sendiri saat berkunjung kesana

Bernuansa Putih, Ini 7 Potret Villa Milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil Di Bali
Villa milik Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil di Bali (Sumber: Instagram/villarinducanggu)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya