Liputan6.com, Jakarta - Putra Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Menkop UKM) Syarief Hasan, Riefan Avrian menyampaikan kesaksian untuk kasus dugaan korupsi pengadaan dan pemasangan videotron dengan terdakwa Hendra Saputra pada Rabu malam.
Menanggapi anaknya menjadi saksi, Syarief Hasan mengatakan semua itu sudah ditangani secara hukum, jadi biarkan hukum yang akan menentukan.
"Sudah, itu masalah hukum yang berbicara. Itu sudah ditangani (secara) hukum," kata Syarief, Jakarta, Rabu (14/5/2014).
PT Imaji Media adalah perusahaan milik Riefan Avrian putra dari Menkop dan UKM Syarief Hasan. Sementara Hasnawi meninggal dunia saat mendekam di Rumah Tahanan (Rutan) Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta pada 18 Maret 2014.
Dalam sidang dakwaan terdakwa Hendra Saputra, Direktur Utama PT Imaji Media, Jaksa Penuntut Umum (JPU) mengungkap negara dirugikan sekitar Rp 4,7 miliar akibat kasus dugaan korupsi proyek pengadaan videotron di Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM) tahun anggaran 2012.
Anak Jadi Saksi Kasus Videotron, Syarief Hasan Irit Bicara
Menkop UKM Syarief Hasan mengatakan semua itu sudah ditangani secara hukum.
Diperbarui 15 Mei 2014, 00:38 WIBDiterbitkan 15 Mei 2014, 00:38 WIB
Riefan Avrian, putra Menkop UKM Syarief Hasan itu disebut-sebut yang mengangkat Hendra Saputra menjadi Dirut PT Imaji Media.... Selengkapnya
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Netmonk Jadi Andalan Pemda Papua Barat Daya Pantau Efektifitas Layanan Digital
Kemenhub Jawab Tantangan Dedi Mulyadi Reaktivasi Kereta di Jabar, Butuh Dana Rp 20 Triliun
Menjelajah Rasa di Restoran Hameediyah, Kedai Nasi Kandar Legendaris Penang
Dugaan Korupsi di PUPR OKU Sumsel, KPK Geledah Kantor Disperkim Lampung Tengah
APBN Tak Cukup Bangun IKN, DPR: Ini PR Bersama
Pramono Belum Putuskan Pajak BBM Kendaraan di Jakarta
Polisi Benarkan Artis FA yang Ditangkap Terkait Narkoba Adalah Fachri Albar
Artis Berinisial FA, Diduga Anak Rocker Terkenal Ditangkap Karena Kasus Narkoba
6 Kombinasi Tiga Warna Fashion Ini Bikin Tampilan Tetap Trendi, Mudah Ditiru
Jokowi Jawab Isu Matahari Kembar: Hanya Ada Satu, Prabowo Subianto
Gaji PNS Naik 16 Persen? Simak Faktanya
Antusiasme Warga Saksikan Parade Napak Tilas 100 Tahun Operasional KRL di Indonesia