Jadi Joki Ujian Masuk Fakultas Kedokteran, Pria Ini Ditangkap

Pelaku ditangkap karena berbeda identitas dan mengaku dibayar 20 juta rupiah.

oleh Gautama Adianto Diperbarui 12 Jul 2017, 19:36 WIB
Diterbitkan 12 Jul 2017, 19:36 WIB

Liputan6.com, Jakarta Seorang joki peserta ujian masuk calon mahasiswa kedokteran gigi Universitas Islam Sultan AgungĀ Semarang tertangkap basah oleh petugas saat akan mengikuti tes.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya