Patroli Indosiar, Tasikmalaya - Sebanyak 12 anak dilarikan ke rumah sakit karena overdosis setelah mengonsumsi obat excimer secara berlebihan. Tiga korban telah kembali ke rumahnya, sementara sembilan lainnya masih menjalani perawatan medis di rumah sakit.
Seperti ditayangkan Patroli Siang Indosiar, Selasa (26/9/2017), muntah dan kejang-kejang itulah gejala yang dirasakan 12 siswa SMP asal Pagerageung, Tasikmalaya, Jawa Barat. Sembilan orang harus mendapatkan perawatan medis. Bahkan sejumlah siswa tidak sadarkan diri. Sementara tiga siswa yang sudah pulih diperbolehkan pulang.
Awalnya mereka diberi empat butir obat berwarna merah muda jenis excimer, tak lama kemudian korban mengalami mual dan pusing. Polisi akhirnya mengamankan seorang remaja yang merupakan pemasok obat-obatan. Ia mendapatkan 35 butir obat-obatan dari toko obat dan salon di Bekasi.
Pil excimer bukanlah termasuk dalam obat-obatan terlarang narkotika atau psikotropika, namun untuk membelinya harus mendapatkan resep dari dokter.
12 Anak di Tasikmalaya Overdosis Usai Tenggak Obat Excimer
Belasan anak mengalami muntah dan kejang-kejang usai mengonsumsi obat tersebut.
Diperbarui 26 Sep 2017, 12:45 WIBDiterbitkan 26 Sep 2017, 12:45 WIB
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hasil PLN Mobile Proliga 2025: Bungkam Yogya Falcons, Kepastian Gresik Petrokimia ke Final Four Masih Menggantung
Resep Nastar Nanas: Panduan Lengkap Membuat Kue Lebaran Favorit
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Persib Gagal Kalahkan Madura United
VIDEO: Band Sukatani Minta Maaf soal Lagu "Bayar Bayar Bayar", Ada Intimidasi?
H-5 Lebaran Tak Ada Tarif Eksekutif di Pelabuhan Merak
Wakil Bupati Purbalingga Dukung Band Sukatani: Selama Kritik Membangun, Sah-sah Saja
Mengenal Noise-Cancelling dan Risiko Penggunaannya
Tersingkir Cepat dari Piala Asia U-20, PSSI Bakal Umumkan Nasib Indra Sjafri pada Minggu 23 Februari 2025
Masih berduka, Koo Jun Yup Tunda Semua Pekerjaan Usai Kepergian Barbie Hsu
Arti Mimpi Dilamar Mantan: Makna Tersembunyi di Balik Mimpi yang Membingungkan
Mimpi Selamat dari Kecelakaan: Makna dan Tafsir di Balik Pengalaman Tidur yang Menegangkan
Fokus : Evakuasi Warga Lansia dan Sedang Sakit dengan Perahu Karet di Tengah Banjir Dharmasraya