Pimpinan Geng Motor Akui Terpengaruh Alkohol Saat Beraksi

Pemimpin geng motor Jembatan Mampang (Jepang) sekaligus otak aksi penjarahan toko pakaian di Depok, Jawa Barat mengaku bersalah.

oleh Galuh Garmabrata diperbarui 28 Des 2017, 11:06 WIB
Diterbitkan 28 Des 2017, 11:06 WIB
Polda Metro Jaya Tangkap Puluhan Anggota Geng Motor
Polisi memperlihatkan anggota geng motor yang berhasil ditangkap, Jakarta, Jumat (2/6). Operasi Cipta Kondisi yang digelar Polda Metro berhasil menangkap geng motor yang belakangan ini meresahkan warga. (Liputan6.com/Immanuel Antonius)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Habibi, pimpinan sekaligus otak dari aksi penjarahan dan perampokan toko pakaian di Sukmajaya, Depok, Jawa Barat, mengakui perbuatannya. Kepada polisi dia mengaku semua perbuatannya, termasuk menjarah warung makanan beberapa waktu lalu.

Habibi juga berdalih, dia dan gengnya terpengaruh minuman keras. Bahkan mereka berpesta minuman keras sebelum melancarkan aksinya.

Saksikan berita selangkapnya di Liputan6 Siang SCTV, Kamis (28/12/2017) pukul 12.00 WIB, di tautan ini. 

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya