Liputan6.com, Los Angeles Jeffrey Simon Hubbard telah dijatuhi hukuman penjara atas kasus pembunuhan terhadap anak tiri Usher, Kile Glover. Akhirnya meskipun kejadian itu adalah kejadian yang tidak disengaja, pengadilan setempat tetap memutuskan Jeffrey bersalah karena dianggap lalai sampai menghilangkan nyawa orang lain [baca: Kesedihan Usher Ditinggal Wafat Anak Tirinya].
Dilaporkan Aceshowbiz, Jumat (7/3/2014), Jeffrey harus mendekam di penjara selama empat tahun. Ia dipidana atas tuduhan pembunuhan dengan kapal, kelalaian hingga mengakibatkan nyawa orang lain melayang, dan kepemilikan tidak sah atas jet-ski pribadi.
Marsha Glover, ibu Kile menjelaskan lagi kejadian nahas yang menimpa anaknya ketika bersaksi di pengadilan. "Dia (Jeffrey Simon Hubbard) hanya meluncur bolak-balik, berteriak-teriak dan tak berpegangan tangan sambil berdiri di jet ski. Benar-benar seperti orang gila," katanya, seperti dilansir Dailymail.
Setelah itu tiba-tiba Marsha melihat seperti gulungan air besar datang dari atas dan menimpa perahu, "Aku menjerit. Suamiku melompat di dalam air. Lalu kutelepon 911, anakku ada di dalam air," tambahnya.
Pembunuh Anak Tiri Usher Dihukum 4 Tahun
Jeffrey Simon Hubbard telah dijatuhi hukuman penjara atas kasus pembunuhan terhadap anak tiri Usher, Kile Glover.
diperbarui 07 Mar 2014, 17:30 WIBDiterbitkan 07 Mar 2014, 17:30 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Rayakan Tiga Dekade Perjalanan di Industri Otomotif, BYD Sediakan Program dan Tawaran Spesial di GJAW 2024
Vladimir Putin Sahkan UU Pembebas Utang Prajurit Perang Rusia Vs Ukraina hingga Rp1,5 Miliar
6 Tips Alami untuk Menjaga Kelembaban Bibir Agar Tidak Pecah-Pecah
Konsumen Adalah Pengguna Produk, Simak Pengertian, Peran, dan Perilakunya dalam Sistem Ekonomi
eFootball Rayakan 125 Tahun Barcelona! Trio Messi, Neymar, dan Suarez Siap Kembali Beraksi
Yayasan Bill Gates Hanya Beli 2 Saham Perusahaan Ini pada Kuartal III 2024
Hasil NBA 2024/2025: Boston Celtics Susah Payah Atasi Timberwolves, Hampir Kena Comeback
Profil Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur dalam Pilkada 2024
Kata Bos OJK soal Utang UMKM Dihapus
Apa Itu Ceremonial: Memahami Makna dan Pentingnya dalam Kehidupan
Cara Menurunkan Kolesterol Tanpa Obat, Konsumsi Rempah-Rempah Ini untuk Jantung Sehat dan Kolesterol Stabil
Ririe Fairus Move On dari Ayus Sabyan, Siap Buka Hati untuk Pria Lain