Liputan6.com, Jakarta Kedekatan Cinta Laura dengan Verrell Bramasta mendapat dukungan orang-orang terdekat. Ibunda Cinta, Herdiana Kiehl, juga memberi restu jika keduanya memutuskan untuk berpacaran. Tapi, ia punya beberapa syarat.
"Asal dia (Verrell) bisa bertanggung jawab, kalau bisa, ini yang saya sering bilang ke Cinta, yang penting harus punya masa depan. Saya nggak suka laki-laki tukang mabuk dan nggak punya masa depan," ucap Herdiana saat ditemui di Gandaria City, Jakarta Selatan, Rabu (24/7/2014) malam.
Tapi, Herdiana tak yakin jika sang putri bakal melabuhkan hatinya pada putra Ivan Fadilla dan Venna Melinda itu. Sebab, Cinta masih harus meretas karier di Amerika Serikat dan meninggalkan Indonesia untuk waktu lama.
"Sekarang gini, Verrell kan baru 18 tahun, Cinta baru 20 tahun, mereka belum punya tujuan kawin dan pacaran. Itu masih jauh banget. Tujuannya itu untuk berteman, bukan mau tunangan, kawin segala macam," jelas dia.
"Toh Cinta seminggu lagi sudah meninggalkan Indonesia. Apa Verrell bisa LDR dengan usianya yang masih 18 tahun? Yang realistis saja deh," ia menukas.(Gie/Mer)
Ibunda Izinkan Cinta Pacaran dengan Verrell, Asal...
Ibunda Cinta, Herdiana Kiehl, memberi restu jika Cinta Laura dengan Verrell Bramasta berpacaran. Tapi, ia punya beberapa syarat.
Diperbarui 24 Jul 2014, 12:00 WIBDiterbitkan 24 Jul 2014, 12:00 WIB
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Sawangan Depok Kembali Banjir, Warga Pilih Bertahan di Rumah
Beda Waktu Imsak dan Subuh: Kapan Puasa Sebenarnya Dimulai?
Rumah Fosil Banjarejo, Museum Mini yang Kaya akan Koleksi Peninggalan Zaman Purba
Cara Mandi Wajib Pria yang Benar: Panduan Lengkap Sesuai Syariat Islam
Doa-Doa Sebelum dan Sesudah Berbuka Puasa yang Perlu Anda Ketahui
Cara Minum Air Putih untuk Jaga Tubuh Terhidrasi Saat Puasa Ramadan
Artefak Langka Peninggalan Islam Dipamerkan di Inggris, Ada Gembok dan Kunci Ka'bah
Cara Makan yang Benar: Panduan Lengkap untuk Kesehatan Optimal
Jadwal Sholat dan Imsakiyah DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Minggu 9 Maret 2025
Terus Bertambah, 568 Orang jadi Penyintas Longsor di Sukabumi
Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng Honda 2025 Dibuka, Simak Ketentuannya
Resep Bakwan Jagung Kukus yang Nikmat Jadi Menu Buka Puasa