6 Aksi Kocak Dodit Mulyanto, Komika Asal Jawa Timur yang Bikin Ngakak

Dodit seringkali menyelipkan bahasa Jawa Timuran saat membawakan jokes-nya.

oleh Heri Setiawan diperbarui 30 Jul 2019, 12:05 WIB
Diterbitkan 30 Jul 2019, 12:05 WIB
Aksi Kocak Dodit Mulyanto yang Absurd dan Nyeleneh Abis
Aksi Kocak Dodit Mulyanto yang Absurd dan Nyeleneh Abis (sumber: Instagram/dodit_mul)

Liputan6.com, Jakarta Siapa sih yang tak kenal Dodit Mulyanto? Namanya kian dikenal setelah ia mengikuti stand up comedy Indonesia. Ciri khas yang paling mudah diingat dalam penampilan Dodit saat di panggung adalah pembawaannya yang kalem dan membawa biola, meski kadang tidak dimainkan. 

Penampilannya selalu berhasil membuat penonton tertawa. Berasal dari Jawa Timur, Dodit juga seringkali membawakan jokes dengan menyelipkan bahasa Jawa Timuran. Pembawaannya yang khas berhasil membuat orang lain terus mengenang kelucuannya. Sebelum menjadi komika terkenal, Dodit Mulyanto pernah berkarier sebagai guru geografi.

Diakuinya, sejak bergabung di dunia stand up comedy Tanah Air, penghasilan yang diraihnya melonjak fantastis. Wajah Dodit Mulyanto sudah begitu familiar di mata publik. Bagaimana tidak, lelaki asal Blitar ini nggak cuma wara-wiri di TV, ia juga langganan nongol di sejumlah film, terutama perankan sosok yang humoris.

Selain itu, Dodit Mulyanto juga kerap kali mengunggah aksi kocak yang absurd dan nyeleneh di akun Instagramnya yang kerap mengundang senyum dan gelak tawa. Berikut Liputan6.com rangkum 7 aksi kocak Dodit Mulyanto yang absurd dan nyeleneh abis, Selasa (30/7/2019).

1. Review harga outfit tukang kebun.

View this post on Instagram

Berapa outfit loe?

A post shared by Dodit Mulyanto (@dodit_mul) on

2. Menikmati senja dengan cara bermain layangan.

View this post on Instagram

Netizent julid jangan tersindir ya plis 🙏

A post shared by Dodit Mulyanto (@dodit_mul) on

3. Aksi Dodit bersama Raisa nih.

View this post on Instagram

Ketemu @raisa6690 deg-degan bingit 😭😭😭

A post shared by Dodit Mulyanto (@dodit_mul) on

4. Semoga Dodit cepat berkeluarga.

View this post on Instagram

No Caption

A post shared by Dodit Mulyanto (@dodit_mul) on

5. Mudik ala Dodit nih.

View this post on Instagram

Tapi kok rung teko?

A post shared by Dodit Mulyanto (@dodit_mul) on

6. Gayanya Dodit mirip bos besar banget ya

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya