Fosil Manusia Purba

Ukuran fosil ini bahkan lebih kecil dibandingkan manusia purba terkenal seperti “Lucy” (Australopithecus afarensis) dan “Hobbit” (Homo floresiensis). Ukuran tubuh yang kecil membuat Paranthropus robustus rentan terhadap predator besar yang hidup di sekitar Gua Swartkrans, seperti kucing bertaring tajam (sabertooth) dan hyena raksasa.
Tampilkan foto dan video