Intra Golflink

Emiten bidang jasa pengelolaan dan konsultasi lapangan golf, serta pengembangan properti dan fasilitas pendukungnya, PT Intra Golflink Resorts Tbk (GOLF) melalui anak usaha melakukan pembelian kavling tanah yang termasuk dalam transaksi afiliasi.
Tampilkan foto dan video