Menjaring Ikan

Hujan yang dinantikan di sejumlah daerah akhirnya datang. Meski hujan di beberapa daerah menimbulkan kekhawatiran banjir, namun tidak dengan pria satu ini. Seorang pria di Bojonegoro justru mendapat berkah saat mencari ikan di bendungan.
Tampilkan foto dan video