Pencegahan Ketulian

Tanggal 3 Maret diperingati sebagai Hari Pendengaran Sedunia, peringatan penting untuk meningkatkan kesadaran global akan gangguan pendengaran dan mendorong pencegahan dini. Lebih dari 1 miliar anak muda terancam gangguan pendengaran permanen!
Tampilkan foto dan video