Persediaan Oksigen di Rumah Sakit Solo

Kondisi pandemi Covid-19 di Solo mulai mengkhawatirkan. Pasalnya, persediaan oksigen di sejumlah rumah sakit di Kota Solo hanya tinggal beberapa jam.
Tampilkan foto dan video