Shakespeare

Siapa tak kenal William Shakespeare? Pujangga Inggris abad ke-17 itu punya pengaruh besar pada kebudayaan hingga kini. Tapi siapa sangka, koleksi terbesar Shakespeare di dunia justru berada di Amerika Serikat. VOA mengajak Anda ke perpustakaan Folger Shakespeare di Washington DC.
Tampilkan foto dan video