World Supersport 2025

Debut Aldi Satya Mahendra di World Supersport berbuah poin perdana baginya di kejuaraan dunia prestisius tersebut. Pembalap muda berjuluk El Dablek itu memperlihatkan improvement dalam rangkaian seri 1 World Supersport 2025 di Sirkuit Phillip Island Australia, 21-23 Februari.
Tampilkan foto dan video