Youtuber Promosikan Judi

Subdit V Siber Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Jawa Barat, melimpahkan berkas kasus promosi judi online yang menjerat seorang Youtuber pemilik akun "Emak Gila" di Kejaksaan Negeri Kota Bandung.
Tampilkan foto dan video